Thursday, October 3, 2013

Cara Membuka Corel Draw x3

1. Pada Start Menu, Klik Start-Program (All Program) dan pilih corelDRAW Graphics Suite X3.
2. Double klik pada icon CorelDRAW X3.
3. Tunggu beberapa saat sampai muncul logo CorelDRAW X3 seperti di bawah ini:
2
4. Kemudian akan mucul kotak dialog Welcome to CorelDRAW X3, dan klik New untuk membuka lembar kerja baru :
3
5. Kemudian jika anda ingin membuat desain dengan CorelDRAW X3, berikut adalah ruang kerja CorelDRAW X3 :

4

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan singkat,padat dan jelas